Fitria (Kiki Maria) dipertunangkan paksa oleh ayahnya dengan Seto (Mangara Siahaan)seorang calon dokter. Pertunangan ini membuat Fitria merasa terbelenggu masa remajanya, karena diam-diam ia mencintai Andhika (Rano Karno). Begitu pula Soni (Tino Karno) yang diam-diam mencintai Fitria marah karena ia merasa Fitria direbut dari tangannya. Terjadi perkelaian antara Soni dan Andhika, namun akhirnya Soni sadar. Sikap sabar dan kasih sayang Seto bisa menaklukkan dan mendewasakan Fitria, dan akhirnya Fitria tetap kawin dengan Seto, Andhika merasa sangat terpukul.
PEMBUAT FILM INDONESIA 1900-1992, Blog ini tentang pembuat film Indonesia, mulai dari Isu, peristiwa, sosok, dibalik layar, berita, bioskop, analisa, kritikus, undang-undang film, film negara, bintang film, sutradara, Cinematographer, produser, sosok yang berpengaruh, sang legend, aktor, aktris, perkembangan film Nasional, jadul, lawas, nostalgia, jaman, kejayaan, keemasan, mereka yang membuat film, penonton, situasi sosial saat itu, perjuangan, kemerdekaan, era Belanda, Jepang, fungsi film dll.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar