Menggunakan tata suara stereofonik.
Susan (Dewi Puspa) diganggu hantu perempuan yang menakutkan, hingga tubuhnya jadi lemah. Orangtuanya dan kekasihnya, Charles (Junaedi) yang semula tak percaya, lama-lama tidak bisa berbuat lain kecuali berupaya mencari dukun untuk menyembuhkan Susan. Mula-mula tumbal yang diberi dukun berhasil. Tapi, sang hantu lalu mengalihkan sasarannya ke adik Charles, Yuni (Erna Santoso) sampai gantung diri. Saat itulah Charles sadar akan kekasih lamanya, Della (Juni Arcan) yang juga meninggal gantung diri, karena putus asa akibat kehamilannya dan Charles tak mau bertanggung jawab. Kemudian, Della merasuki Susan, yang melanggar pantangan yang harus diikutinya. Terjadilah hal-hal yang menakutkan. Seluruh isi rumah diteror. Urat nadi dan muka diiris-iris, kaca pecah berhamburan, dll. Charles lalu memanggil Guru mengaji tua (Arman Effendy). Maka terjadilah pertarungan antara ayat-ayat Al Quran dan Della yang merasuki tubuh Susan, dengan kemenangan sang guru.
P.T. IWAN ANDY FILM P.T. PARKIT FILM |
JUNI ARCAN DEWI PUSPA JUNAEDI TAN TJENG BOK ARMAN EFFENDY ERNA SANTOSO MANSJUR SJAH RUTH PELUPESSY SULASTRI |
mass film ini masih ada recordernya ga ya????
BalasHapussalam dari malaysia. mau banget saya lihat certia ini. pernah saya tonton waktu saya kecil dahulu. mohon ya.
BalasHapusFilm horor jadul tahun 1975
BalasHapus