Keluarga Markum, setelah sukses dengan Kejarlah Daku Kau Kutangkap yang bercerita tentang Dedy Mizway dan Lydia Kandau, kini film fokus pada pamannya, Markum yang menikah dan berumah tangga. Film ini disutradari oleh sutradara yang sama, yaitu Chaerul Umam, tetapi tidak melibatkan Deddy Mizwar lagi yang muncul pada film sebelumnya. film ini menceritakan tentang kehidupan Markum (Ikranegara), paman Ramadhan (Deddy Mizwar) di film pertamanya dengan Marni (Ully Artha), sahabat Ramona (Lydia Kandou) setelah mereka menikah.
Salah satu komedi paling berhasil yang pernah dibuat di Indonesia. Dengan akting cemerlang dan dialog cerdas, film ini karya Chairul Umam ini mengukuhkan status bintang untuk Lidya Kandou dan Deddy Mizwar.
P.T. ARIYO SAKA NUSA FILM
Salah satu komedi paling berhasil yang pernah dibuat di Indonesia. Dengan akting cemerlang dan dialog cerdas, film ini karya Chairul Umam ini mengukuhkan status bintang untuk Lidya Kandou dan Deddy Mizwar.
P.T. ARIYO SAKA NUSA FILM
LYDIA KANDOU IKRANAGARA ULLY ARTHA DWI YAN AMI PRIJONO USBANDA TEDDY MALA RASYID PAUL POLII NANANG DURACHMAN SOENDORO |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar